Saat ini sudah banyak diantara kita yang menggunakan framework dalam membuat sebuah aplikasi berbasis web. Karena dengan menggunakan framework diharapkan kita bisa membuat aplikasi dengan lebih cepat dan mudah. Dibelantara pemrograman PHP saat ini sudah banyak sekali framework yang bisa kita gunakan, mulai dari yang sederhana sampai framework yang begitu kompleks, dari yang biasa-biasa saja sampai yang sudah support Ajax dan sudah menerapkan metode MVC (Model View Controller). Dan juga satu hal yang perlu diingat dalam memilih framework yaitu kita sesuaikan dengan versi php yang kita pakai, karena ada framework yang support pada php versi 5 saja, versi 4 saja atau kedua-duanya.
Sebagai bahan pertimbangan dalam memilih framework, berikut ini akan saya tampilkan beberapa framework dan fitur-fiturnya yang bisa kita gunakan sebagai referensi dalam menentukan framework apa yang akan kita pakai dalam membuat sebuah aplikasi berbasis web dengan menggunakan PHP, table ini saya ambil dari www.phpframeworks.com
Kelebihan Cloud Computing
11 tahun yang lalu
Tidak ada komentar:
Posting Komentar